www.wikidata.id-id.nina.az
Anschlussverbot secara harfiah berarti pelarangan Anschluss adalah istilah yang mengacu kepada pelarangan Austria bergabung dengan Jerman seusai Perang Dunia I seperti yang ditetapkan dalam Perjanjian Versailles dan Perjanjian Saint Germain en Laye tahun 1919 Austria hanya dapat bergabung dengan Jerman apabila mendapatkan persetujuan dari Liga Bangsa Bangsa Anschlussverbot kemudian ditegaskan kembali oleh Protokol Jenewa tahun 1922 dan Protokol Lausanne tahun 1932 Jerman dan Austria seusai Perang Dunia I Pada tahun 1938 terjadi peristiwa Anschluss yang membuat Austria bergabung dengan Jerman Nazi Setelah kekalahan Jerman dalam Perang Dunia II Perjanjian Negara Austria tahun 1955 yang mengembalikan kedaulatan Austria menegaskan kembali pelarangan Anschluss Daftar pustaka suntingGerald Stourzh Zur Genese des Anschlussverbots in den Vertragen von Versailles Saint Germain und Trianon In Wissenschaftliche Kommission zur Erforschung der Geschichte der Republik Osterreich Band 11 Saint Germain 1919 Verlag fur Geschichte und Politik Wien 1989 nbsp Artikel bertopik sejarah ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Anschlussverbot amp oldid 22752126