www.wikidata.id-id.nina.az
Angkatan Darat ke 16 adalah sebuah kesatuan pasukan Uni Soviet yang aktif sejak tahun 1940 hingga 1945 selama masa Perang Patriotik Raya Angkatan Darat ke 16Aktif1940 1945Negara Uni SovietCabangTentara MerahTipe unitPasukan gabunganJumlah personelAngkatan darat lapanganPertempuranPerang Dunia II Pertempuran Smolensk Pertempuran Moskwa Invasi Sakhalin SelatanTokohTokoh berjasaKonstantin RokossovskyIvan BagramyanLeonty CheremisovFormasi pertama suntingKesatuan ini dibentuk pada bulan Juli 1940 di Distrik Militer Transbaikal dan terdiri dari korps senapan ke 32 korps mekanik ke 5 resimen artileri ke 126 dan divisi artileri anti pesawat artileri pertahanan udara ke 112 Pada 25 Mei 1941 kesatuan ini menerima perintah untuk pindah ke Ukraina untuk disubordinasikan ke Distrik Militer Khusus Kiev 1 Rombongan pertama pasukan divisi motor ke 109 dari Korps Mekanik ke 5 tiba di Berdichev pada 18 Juni 1941 Setelah dimulainya Perang Patriotik Raya sehubungan dengan situasi krisis yang berlaku di Front Barat pada 26 Juni 1941 sebuah perintah diterima agar Angkatan Darat ke 16 berpindah tugas ke wilayah Orsha Smolensk Namun terobosan yang dilakukan Divisi Panser ke 11 Jerman ke arah Ostrog pada 26 Juni menuntut adanya penanggulangan mendesak dari kesatuan ini Komandan kesatuan Letnan Jenderal Mikhail Lukin memutuskan untuk memindahkan divisi motor ke 109 yang sedang melakukan pemuatan dan mengirimnya ke arah musuh Unit unit ini di bawah komando Letnan Jenderal Mikhail Lukin disebut sebagai Grup Lukin Referensi sunting Lenskii 2001 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Angkatan Darat ke 16 Uni Soviet amp oldid 14351502