www.wikidata.id-id.nina.az
All That Jazz adalah sebuah film drama musikal Amerika 1979 garapan Bob Fosse Skenarionya yang dibuat oleh Robert Alan Aurthur dan Fosse adalah sebuah karya fantasi semi autobiografi berdasarkan pada aspek aspek kehidupan dan karier Fosse sebagai penari koreografer dan sutradara Film tersebut terinspirasi dari upaya Bob Fosse untuk menyunting filmnya Lenny sesambil mengangkat musikal Broadway tahun 1975 Chicago Film tersebut meraih judulnya dari sebuah lagu karya Kander and Ebb All That Jazz dalam produksi tersebut Film tersebut memenangkan Palme d Or di Festival Film Cannes 1980 All That JazzPoster rilis teatrikalSutradaraBob FosseProduserRobert Alan Aurthur Daniel Melnick Wolfgang Glattes Kenneth UttDitulis olehRobert Alan Aurthur Bob FossePemeranRoy ScheiderJessica LangeLeland PalmerAnn ReinkingPenata musikRalph BurnsSinematograferGiuseppe RotunnoPenyuntingAlan HeimDistributor20th Century Fox Amerika Utara Columbia Pictures Internasional Tanggal rilis20 Desember 1979 1979 12 20 Durasi123 menit 1 NegaraAmerika SerikatBahasaInggrisAnggaran 12 juta 2 Pendapatankotor 37 823 676 3 Pada 2001 All That Jazz terpilih untuk penyajian dalam Pendaftaran Film Nasional Amerika Serikat oleh Perpustakaan Kongres karena signifikan secara budaya sejarah atau aestetik 4 Referensi sunting ALL THAT JAZZ X British Board of Film Classification 1980 01 28 Diakses tanggal 2013 01 29 Aubrey Solomon Twentieth Century Fox A Corporate and Financial History Scarecrow Press 1989 p258 All That Jazz Box Office Information The Numbers Diakses tanggal January 28 2012 ALL THAT JAZZ Cannes Film Festival Pranala luar sunting nbsp Wikiquote memiliki koleksi kutipan yang berkaitan dengan All That Jazz All That Jazz di IMDb dalam bahasa Inggris Inggris All That Jazz di TCM Movie Database Inggris All That Jazz di AllMovie Inggris All That Jazz di Box Office Mojo All That Jazz di Rotten Tomatoes dalam bahasa Inggris Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title All That Jazz film amp oldid 13748767