www.wikidata.id-id.nina.az
Al adab al mufrad Arab ألأدب المفرد adalah kitab hadis yang dikumpulkan oleh Muhammad bin Ismail bin Ibrahim atau lebih dikenal dengan nama Imam Bukhari yang menjawab pertanyaan tentang penyempurnaan akhlak Muslim 1 2 3 Kitab ini juga berisi sebagian perkataan sahabat Nabi Muhammad ﷺ atsar dan para tabi in 4 Al Adab al MufradPengarangImam Muhammad al BukhariJudul asliألأدب المفردBahasaArabGenreKumpulan topik hadis mengenai adabAl Imam al bukhari rahimahullah yang dijuluki oleh para ulama sebagai amirul mu minin fi il hadits telah menulis beberapa kitab diluar kitab shahih bukhori Diantaranya adalah kitab yang dikenal dengan nama al Adab al mufrad Deskripsi suntingKitab ini berisi hadits hadits nabi dan atsar para sahabat yang bertemakan adab adab dalam Islam tentang berbakti kepada kedua orang tua menyambung tali silaturahmi berbuat baik kepada tetangga dan tema tema adab lainnya Berisikan 1 322 hadist yang dibagi atas 644 bab Isi suntingOrangtua Hubungan Kekerabatan Anak angkat maula Menjaga anak perempuan Menjaga anak anak Tetangga Kedermawanan dan anak yatim Membunuh anak anak Menjadi seorang Guru Tanggung jawab Kebenaran Berurusan dengan orang secara menyenangkan Berkonsultasi Berurusan dengan orang dan akhlak yang baik Menlaknat dan Mencemarkan Nama Baik Memuji orang lain Adab adab bertamu Orang yang lebih tua Anak anak Belas kasihan Akhlak dalam bermasyarakat Pemisahan Nasihat Fitnah Pemborosan dalam Bangunan Belas kasihan Kehadiran manusia ke dunia ini Kemungkaran Sakit dan Mengunjungi mereka yang sakit Akhlak secara umum Permohonan Bertamu dan menginap Pidato Nama Kuniyah Puisi Kata kata Tanda tanda Bersin dan Menguap Gerak tubuh gestur Salam Meminta Izin untuk Masuk Tokoh dalam Kitab Surat dan salam Pertemuan Humor 5 Duduk dan berbaring Pagi dan malam hari Tidur Binatang Tidur saat tengah hari Penyunatan khitan Judi dan semisalnya Berbagai aspek akhlak MarahReferensi sunting A C Brown Jonathan 2009 Hadith Muhammad s Legacy in the Medieval and Modern World Foundations of Islam Oneworld Publications hlm 34 ISBN 978 1851686636 Muhammad al Bukhari Adab al Mufrad ISBN 978 1872531182 Muhammad al Bukhari Adab al Mufrad Dar us Salam Diarsipkan dari versi asli tanggal 10 July 2014 Diakses tanggal 3 July 2014 موسوعة الحديث Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016 05 13 Diakses tanggal 2018 12 17 Diarsipkan 2016 05 13 di Wayback Machine The Prophet s Sense of Humour TurnToIslam TurnToIslam Diakses tanggal 26 January 2017 nbsp Artikel bertopik buku ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Al Adab al Mufrad amp oldid 22890509